PENGARUH TERAPI KOMPRES HANGAT DENGAN WWZ (WARM WATER ZACK) TERHADAP NYERI PADA PASIEN DYSPEPSIA
Abstract
ABSTRAK
Dyspepsia merupakan suatu kondisi medis yang ditandai dengan nyeri atau rasa tidak nyaman pada perut bagian atas atau ulu hati. Hal ini yang dapat menyebabkan gangguan rasa nyaman dan aman yaitu nyeri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi kompres hangat dengan WWZ (Warm Water Zack) terhadap nyeri pada pasien dyspepsia di RSIA Pala Raya Kabupaten Tegal Tahun 2020.
Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian Pre-eksperimental dengan tipe the one group pretest-posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang didiagnosa dyspepsia sebanyak 15 pasien pada tanggal 12 - 14 Maret 2020, pengambilan sampel dengan teknik total sampling. Instrumen penelitian berupa lembar ceklist dan NRS (Numeric Rating Scale) menggunakan metode Paired T-Test.
Hasil penelitian didapatkan bahwa intensitas nyeri sebelum dilakukan intervensi sebagian besar responden mengalami nyeri berat 7 - 10 (66,66%) dan intensitas nyeri setelah dilakukan intervensi adalah sebagian besar responden mengalami nyeri ringan 1 - 3 (60%). Hasil uji statistik diperoleh nilai p = 0,000 dan jika α = 0,05 maka p <α (0.000 < 0,05), yang artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara terapi kompres hangat dengan WWZ (Warm Water Zack) terhadap nyeri pada pasien dyspepsia
Kata Kunci   : Terapi Kompres Hangat, WWZ (Warm Water Zack), Nyeri, Dyspepsia.
Â
ABSTRACT
Dyspepsia is a medical condition characterized by pain or discomfort in the upper abdomen or solar plexus. This can cause discomfort and safety, namely pain. The purpose of this study was to determine the effect of warm compress therapy with WWZ (Warm Water Zack) on pain in dyspepsia patients at RSIA Pala Raya Kabupaten Tegal 2020.
This study uses a Pre-experimental research design with the type of the one group pretest-posttest design. The population in this study were all patients diagnosed with dyspepsia as many as 15 patients on March 12-14, 2020, sampling with an total sampling techniqueat. The research instruments were checklist sheets and NRS (Numeric Rating Scale) using the Paired T-Test method.
The results is the intensity of pain before the intervention was done most of the respondents experienced severe pain 7 – 10 (66,66%0 and the intensity of pain after the intervention was that the majority of respondents experienced mild pain 1 – 3 (60%). Statistical test results obtained the value of p = 0,000 and if α = 0.05 then p <α (0,000 <0.05), which means there is a significant effect between warm compress therapy with WWZ (Warm Water Zack) on pain in dyspepsia patients.
Keywords : Warm Compress Therapy, WWZ (Warm Water Zack), Pain, Dyspepsia.
Full Text:
PDFReferences
Capernito Lynda. Buku saku diagnosis keperawatan, Jakarta: EGC; 2013.
Indrayani. Asuhan persalinan dan bayi baru lahir, dalam Maidartati, dkk. Jurnal Keperawatan BSI, Vol. VI. Bandung; 2018.
Abdullah M, Gunawan J. Dispepsia. Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia; 2012.
Eka hospital. Kenali penyakit dispepsia; [Diakses 16 Januari 2020]. Tersedia dari : https://www.ekahospital.com/id/media-detail/health-info/recognizing-dyspepsia-disease
Duvnjak, diedit oleh Marko. Dispepsia dalam praktik klinis (1. Aufl. Ed.). New York; 2011. [ Diakses pada 16 Januari 2020. Tersedia dari : https://translate.google.com/translate?u=https://en.wikipedia.org/wiki/Indigestion&hl=id&sl=en&tl=id&client=srp
Yuriko Andre. Hubungan pola makan dengan kejadian depresi pada penderita dispepsia fungsional. Jurnal Kesehatan Andalas;2013.
Raisha,dkk. Jurnal ilmiah mahasiswa kedokteran biomedis. Banda Aceh;2018.
Kumar A, Patel J, Sawant P. Epidemiology of functional dyspepsia. J Assoc Physicians India. 2012;60(6):9–12. [Diakses pada 16 Januari 2020]. Tersedia dari : https://media.neliti.com/media/publications/186776-ID-gambaran-sindroma-dispepsia-fungsional-p.pdf
Andre, Y., Machmud, R., Widya, A. M. Hubungan pola makan dengan kejadian depresi pada penderita dispepsia fungsional. Retreved Mei 15, 2015, ; [Diakses pada 16 Januari 2020]. Tersedia dari :
https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_penelitian_dir/dd7313758d98e4c2976ceccaf0de8e4b.pdf
Cahyanto, M.E., Ratnasari, N., Siswanto, A. Symptoms of depression and quality of life in functional dispepsia patients .J Med SSccii, 46(2): 88 – 93. ; [Diakses pada 16 Januari 2020].
Enggal. Terapi komplementer alternatif akupresur dalam menurunkan tingkat nyeri. Jember: Nurseline Journal;2016.
Arovah, N. I. Fisioterapi olahraga. Jakarta: EGC; 2016.
Rezky. Pengaruh kompres hangat terhadap nyeri artritis gout pada lanjut usia di Kampung Tegalegendu Kecamatan Kota Gede Yogyakarta. Jakarta: Jurnal Ners dan Kebidanan; 2018.
Rizka. Hubungan tingkat pengetahuan penderita asam urat dengan kepatuhan diet rendah purin di Gawanan Timur Kecamatan Colombu Karanganyar. Jakarta: Jurnal Ners dan Kebidanan; 2018.
Hindun, Galuh D. Asuhan keperawatan dengan masalah keperawatan nyeri akut post curretage atas indikasi abortus incomplete pada Ny. Y P0A1 di Ruang Bougenville RSUD dr. R. Goeteng Taroenadibrata Purbalingga. Karya Tulis Ilmiah. Purwokerto : D III Fakultas Ilmu Kesehatan. Universitas Muhammadiyah Purwokerto;2016.
Andarmoyo, S. Konsep dan proses keperawatan nyeri. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media; 2013.
Diyana. Perbedaan kompres hangat dengan kompres dingin terhadap perubahan skala nyeri pada pasien dyspepsia di Rsu Kardinah Tegal Tahun 2012. Skripsi. Tegal: STIKES BHAMADA SLAWI; 2012
Mia Khoirul. Penerapan terapi kompres air hangat untuk mengurangi nyeri pada pasien gastritis di Ruang Dahlia RSUD Dr. Soedirman Kebumen 2017. KTI. Kebumen: STIKES MUHAMMADIYAH GOMBONG; 2017.
Chilyatiz Dkk. Pengaruh kompres hangat terhadap penurunan nyeri pada penderita penyakit artritis gout.Vol 5, No 3 (2018). Jurnal Ners Dan Kebidanan: 2018.
DOI: https://doi.org/10.38165/jk.v11i1.201
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.Â
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.